Jumat, 06 Januari 2012

Menghentikan Highlighting Software Baru

Tips dan Turorial Komputer kali ini akan membahas tentang Menghentikan Highlighting Software Baru. Kapanpun anda menginstal Software baru namanya secara otomatis tercetak tebal di daftar All Progams menu Start Anda. tujuannya adalah untuk memberi tahu dengan cepat kepada anda bahwa ada software baru yang butuh untuk di konfigurasi. jika ini menjadikan hal yang mengganggu menurut anda. anda bisa menghentikannya dengan mengikuti langkan berikut ini :

  1. Klik Start  pilih Control Panel jika anda menggunakan model klasik maka Klik Start > Setting  kemudian klik Control Panel
  2. Pada kategori yang di tampilkan Control Panel Klik Appearance and themes, kemudian klik icon Taskbar and start menu
  3. Klik tombol Coustumize
  4. Stelah terbuka klik tab Advanced
  5. Di bawah Start Menu Setting Hilangkan tanda centang dari kotak Highlight Newly Intalled Progams
  6. Klik tombol OK
  7. Setelah anda kembali ke window sebelumnya klik tombol Aplly
  8. Klik OK

selamat mencoba semoga sukses good luck for you........

0 komentar:

Posting Komentar

youtubeku