Tips dan Tutorial Komputer akan membahas mengenai Mengganti Nama Folder Windows Mesenger
Cara lain yang bisa anda gunakan untuk mencegah Window Mesenger aktif sendiri yaitu dengan cara mengganti nama Foldernya hal ini akan mencegah windows untuk menjalankannya. sepintas cara ini memang sangat sederhana tapi dapat mencegah mesenger yang dijalankan oleh windows. untuk itu ikuti cara berikut
- Buka Windows Explorer bisa anda lakukan dengan cara mengeklik kanan pada menu Start kemudian pilih Explorer
- Setelah tampil Windows Explorer , klik dua kali icon Drive C jika anda menginstal windows yang berbeda maka pilih drive tersebut
- Klik Folder Progam File
- Cari Folder Mesenger Klik Kanan pada folder tersebut dan pilih Rename
- Ganti nama folder tersebut sesuai dengan keinginan anda misal Mesenger_2
- Jika anda ingin menggunakan kembali Mesenger Tersebut kembalikan nama Folder tersebut kenama semula (Mesenger)
Selamat mencoba...... :)
>>---Good Luck Dwueeeeeh---<<
0 komentar:
Posting Komentar