Rabu, 15 Februari 2012

Cara Membuat Halaman pada MS Office Word 2007

Pada kali ini saya akan membahas mengenai bagaimana cara membuat halaman pada MS. Office 2007. kegunaan halaman ini biasanya di gunakan untuk membuat sebuah karangan, makalah skripsi dan lain sebagainya masih banyak lagi kegunaan mengenai halaman ini. namun saya tidak menjelaskannya, namun pada kali ini saya hanya ingin menulis bagaimana cara membuat halaman yang cepat dengan sesuai kebutuhan anda inginkan. oke silahkan ikuti cara sebagai berikut.


  • yang pertama kamu buka terlebih dahulu MS OFFICE WORD 2007
  • setelah terbuka makan langkah selanjutnya adalah klik Insert

  • pada bagian header & footer anda klik Page Number
  • setelah itu anda bisa memilih letak halaman yang anda inginkan

  • Top of Page, untuk menempatkan nomor halaman di bagian atas (header).
  • Bottom of Page, untuk menempatkan nomor halaman di bagian bawah (footer).
  • Page Margins, untuk menempatkan nomor halaman di dekat marjin halaman.
  • Current Position, untuk menempatkan nomor halaman di posisi kursor.
  • setelah itu anda klik aja salah satu keempat option diatas 
gampang kan....... jika anda ingin merubah format pada halaman tersebut maka ikutilah langkah berikut ini

    Misalnya, merubah dari format 1,2,3 ke format i,ii,iii.

  • Klik ganda pada header/footer tempat nomor halaman berada untuk memunculkanHeader & Footer Tools.
  • ada Design tab, Header & Footer, klik Page Number, dan kemudian klik Format Page Numbers.
  • Di kotak dialog PageNumber Format, bagian Number format, klik tanda panah dan pilih gaya penomoran yang diinginkan.
  • setelah itu klik OK gampang kan semoga bermanfaat ya



2 komentar:

  1. terima kasih banyak telah berbagi informasi tentang cara membuat halaman pada ms office... semoga tuhan memberikan yang terbaik bagi kita semua

    BalasHapus
  2. amin Ya Robbal 'Alamin


    Maaf Belum Bisa Update yang terbaru lagi sibuk cari lowongan kerjaan hehehe
    mohon do'anya ya semoga tutorial semua ini bisa bermanfaat bagi semua pembaca

    BalasHapus

youtubeku